ask dr laurier
Punya pertanyaan seputar kewanitaan dan Menstruasi?

Muncul Luka Melepuh di Area Vagina Waspada Herpes Genital!

Muncul Luka Melepuh di Area Vagina Waspada Herpes Genital!

Author: Tim Edukasi Laurier

05 Sep 2023

Muncul Luka Melepuh di Area Vagina Waspada Herpes Genital!

Pencegahan Herpes Genital

Beberapa cara yang bisa kamu lakukan untuk mencegah supaya tidak tertular Herpes Genital, yaitu:

  • Memakai alat pelindung atau kondom setiap kali berhubungan intim dengan pasangan,
  • Memeriksa secara berkala status infeksi menular seksual (IMS) untuk yang berhubungan lebih dari satu pasangan,
  • Hindari melakukan oral seks maupun berciuman jika kamu ataupun pasangan punya luka di area mulut.
  • Tidak berbagi mainan seks dengan yang lain. Kalaupun mau, sebaiknya cuci terlebih dahulu tambahkan kondom baru digunakan.

Itu dia penjelasan singkat mengenai Herpes Genital. Nah, jika kamu menderita penyakit Herpes Genital dan terasa perih, maka bisa meredakan gejalanya dengan cara mandi air hangat, mengoleskan petroleum jelly, dan lainnya. Untuk mencegah Herpes Genital, kamu bisa menerapkan gaya hidup sehat dan bersih, seperti menggunakan Laurier Pantyliner Extra Long & Wide. Pantyliner tipis dari Laurier dengan Lapisan Penyerap Ekstra Panjang dan Lebar sehingga membuat area vagina tetap bersih, kering, dan tidak lembap sepanjang hari.

Related Articles

04 Oct 2019

Cerita Pendek Tentang Keputihan

Kamu pasti sering dengar kata “keputihan” kan, Girls? Tapi kamu tau nggak sih, keputihan...
02 Sep 2019

Tingkat Keberhasilan Terapi Progestin Obati Endometriosis

Girls, kamu pasti pernah dengar tentang endometriosis kan? Endometriosis adalah kondisi gangguan kes...
19 Sep 2019

Gemuk Bisa Bikin Menstruasiku Jadi Nggak Teratur?!

Banyak orang yang bilang, kalau kelebihan berat badan atau gemuk pasti bikin penampilan jadi nggak m...