ask dr laurier
Punya pertanyaan seputar kewanitaan dan Menstruasi?

Why Choose Laurier?

Solusi permasalahan menstruasimu, Laurier “V-Care Expert”! Dengan teknologi Fiber Dry Tech yang lembut, cepat menyerap, dan Quick Lock System-nya mengunci cairan seketika, membuatmu nyaman serta bebas dari lembap maupun bocor. Area kewanitaan tetap kering dan bersih sepanjang hari. Laurier, ahlinya hadapi menstruasi, bikin kamu bebas worry! #IniCaraCewek

Laurier tersedia dalam berbagai varian yang dapat dipilih sesuai dengan kebutuhanmu.

Read More
Fiber Dry Tech

Fiber Dry Tech

Lembut, menyerap cepat, kering maksimal.

Fiber Dry Tech

Quick Lock System

mengunci cairan dengan cepat sehingga tidak kembali ke permukaan

Ask dr. Laurier

Punya masalah tentang menstruasi atau kesehatan reproduksi? Ga usah bingung lagi, kamu bisa tanya ke dr. Laurier sekarang!

Windy mulia putri - Menstruasi

Kenapa efek kb 3 bulan membuat siklus menatruasi kita jadi tidak teratur

20 Nov 2024
Dzakie Tristan - Menstruasi

Cara menjaga agar menstruasi lancar gimana caranya dokk

20 Nov 2024
Azzah Ulfah - Menstruasi

Dok mau tanya, hari pertama menstruasi kenapa bada pinggang sampai ke kaki pegal semua ya dok. Gimana cara meredakan nya terimakasih

14 Nov 2024
Ria - Menstruasi

Saya sudah terlambat menstruasi selama 3 hari tapi tadi pagi bersamaan saat kencing keluar sarah menyerupai darah menstruasi, apakan itu tanda kehamilan atau tanda menstruasi?

11 Nov 2024
Mayaria Silalahi - Kesehatan Genital

Kenapa di daerah selangkangan sampe ke vagina sangat gatal dan tumbuh bintik bintik merah

09 Nov 2024
sshhaa 14 - Siklus Menstruasi

cara mengetahui siklus mentruasi

02 Nov 2024
fardin - Produk

di bagian mana tertulis kode kadaluarsa pada produk laurier active day x-tra serap 2× lebih maksimal

02 Nov 2024
Lailatuz Zaman - Kesehatan Genital

haloo dok hari ini saya sedang di fase ovulasi, tp ada keluar bercak darah. apakah itu normal? sudah terjadi dua kali, 4 bulan yg lalu dan sekarang. sama sama di masa ovulasi, disertai keputihan yg tidak sembuh sembuh. keputihan saya kadang berbau kadang tidak, tp tidak menimbulkan gatal

29 Oct 2024

The Truth About Your Period

Fakta 44
Fakta 44

Darah mentruasi diketahui terdiri dari darah, jaringan dalam rahim yang diluruhkan, dan unsur-unsur dari dalam saluran vagina yang dikeluarkan oleh tubuh. Un...

Read More
Fakta 77
Fakta 77

Nyeri haid, rasa lemas, dan rasa enggak nyaman saat menstruasi kerap dijadikan alasan untuk tidak berolahraga oleh perempuan. Padahal, keluhan-keluhan saat mens...

Read More

Know YOU Better

Temukan berbagai fakta serta informasi terupdate terkait menstruasi dan kesehatan reproduksi di sini!

First Timer
10 Sep 2024

Nyeri Pada Vagina saat Menstruasi, Normal atau Tidak ya?

Nyeri perut saat menstruasi adalah hal yang biasa. Namun, bagaimana ya jika nyeri yang dialami justru pada bagian vagina? Apakah hal ini normal atau m...

Adulthood
19 Nov 2024

Sering Mual Pas Menstruasi? Begini Cara Mengatasinya!

“Duh, suka mual deh pas menstruasi” Selain mengalami kram perut, sakit kepala, bahkan kesulitan tidur di malam hari, sebagian wanita juga...

Motherhood
15 Aug 2024

Jadi New Moms Intip 5 Tipsnya, Yuk!

Menjadi ibu baru atau new moms rasanya memang membahagiakan. Akan tetapi, terkadang justru bisa melelahkan dan berujung stres. Bahkan, tidak sedikit p...

Stay Comfortable with The Right Pads

Sebagian besar permasalahan menstruasi bisa diatasi dengan menggunakan pembalut yang tepat. Yuk, cari tahu pembalut yang pas untukmu!