Ask dr Laurier Category
Atau pilih kategori berikut untuk mencari pertanyaan-pertanyaan lain yang sudah pernah diajukan :
Menstruasi
dokter kenapa jumlah darah
Dokter kenapa jumlah darah yang keluar saat menstruasi hari pertama berubah2 ??? Kadang banyak sekali kadang sedikit sekali.
Menstruasidr. Laurier
Hai, Inneke! Terima kasih atas pertanyaannya. Sebenarnya volume darah menstruasi yang keluar, sangat tergantung pada keseimbangan kadar hormon. Siklus...
Read Morekenapa darah haid ada
Kenapa darah haid ada yang seperti gumpalan darah?
Menstruasidr. Laurier
Halo, Priskila! Terima kasih atas pertanyaannya. Jika darah yang menggumpal terlihat lebih banyak dibandingkan biasanya, namun perbandingannya dengan ...
Read Moredok, kenapa ya kalau
Dok, kenapa ya kalau haid suka sakit di hari pertama atau kedua atau ketiga? Kayak ada yg mau keluar tp sakit bgt gitu, kadang smpe gabisa jalan
Menstruasidr. Laurier
Hai, Sri! Terima kasih atas pertanyaannya. Nyeri perut yang dialami menjelang atau saat menstruasi dikategorikan sebagai kondisi yang wajar. Nyeri per...
Read Moregatal2 saat menstruasi, bagaimana
Gatal2 saat menstruasi, bagaimana cara mengatasinya?
Menstruasidr. Laurier
Hai, Egria! Terima kasih atas pertanyaannya. Secara umum gatal-gatal pada area kulit di sekitar vagina disebabkan karena kelembapan. Agar kulit terhin...
Read Morekenapa yah setiap menstruasi
Kenapa yah setiap menstruasi di hari pertama dan kedua perut selalu mules ga ketolongan ?? Rasa ingin pingsan dan lemes.. Kepala juga sampai pusing ba...
Menstruasidr. Laurier
Hai, Elisa! Terima kasih atas pertanyaannya. Rasa pusing dan lemas dapat disebabkan karena hormonmu yang tidak seimbang selama menstruasi. Selain itu,...
Read More