logo image

Ask dr Laurier Category

Untuk menggunakan fitur ini, Kamu harus daftar atau login dulu ya!

Atau pilih kategori berikut untuk mencari pertanyaan-pertanyaan lain yang sudah pernah diajukan :

Kesehatan Genital

PERTANYAAN
J
bagaimana cara mengatasi bau
26 November 2021

Bagaimana cara mengatasi bau tidak sedap pada area kewanitaan?

Kesehatan Genital
Jawaban
logo image
dr. Laurier
30 November 2021

Hai! Terima kasih atas pertanyaannya. Bau vagina dipengaruhi oleh keseimbangan mikroorganisme yang tumbuh di dalam vagina. Bau yang kurang sedap d...

Read More
PERTANYAAN
I
apa penyebab gatal pada
26 November 2021

Apa penyebab gatal pada kewanitaan saat haid?

Kesehatan Genital
Jawaban
logo image
dr. Laurier
30 November 2021

Hai, Irena! Terima kasih atas pertanyaannya. Secara umum, gatal-gatal pada area kulit di sekitar vagina saat menstruasi disebabkan karena kelembap...

Read More
PERTANYAAN
R
bagaimana merawat organ kewanitaan
26 November 2021

Bagaimana merawat organ kewanitaan agar terbebas dari penyakit dan tetap bersih

Kesehatan Genital
Jawaban
logo image
dr. Laurier
30 November 2021

Halo! Terima kasih atas pertanyaannya. Salah satu cara mengetahui kondisi vagina bisa dilihat melalui cairan vagina yang keluar atau keputihan. Ke...

Read More
PERTANYAAN
K
dok, pengen tanya dong,
19 November 2021

dok, pengen tanya dong, masturbasi tuh sebenarnya sehat untuk dilakukan jika tidak terlalu sering atau bagaimana ya? mohon dijelaskan ya dok

Kesehatan Genital
Jawaban
logo image
dr. Laurier
22 November 2021

Hai, Khansa! Terima kasih atas pertanyaannya ya. Masturbasi sering dilakukan untuk mencapai orgasme atau kenikmatan seksual yang dilakukan secara ...

Read More
PERTANYAAN
R
hi dokter... saya
12 November 2021

Hi Dokter... Saya mau bertanya. Apakah sebenarnya kista simplex bisa membesar? Atau bisa mengecil sendiri? Berapa sebenarnya ukuran kista simplex yan...

Kesehatan Genital
Jawaban
logo image
dr. Laurier
15 November 2021

Hai, Ratu! Apa kabar? Sebelumya terima kasih sudah mau bertanya dengan dr. Laurier. Sesuai dengan pertanyaan kamu, kista simplex memang dapat membe...

Read More