PERTANYAAN
Usia saya 22 tahun. Saya jarang sekali menstruasi, bisa hanya 3-4 kali dalam setahun. Tapi jerawat saya belakangan ini banyak bermunculan baik di wajah maupun punggung. Rambut juga lebih mudah berminyak dan rontok. Kira-kira apa penyebabnya?