Menstruasi

PERTANYAAN
M
Menstruasi
19 March 2022

Setelah melahirkan haid tidak teratur,normal gk

Menstruasi
Jawaban
logo image
dr. Laurier
22 March 2022

Hai! Terima kasih sudah mau bertanya dengan dr. Laurier Setelah melahirkan, sangat memungkinkan apabila siklus menstruasi kamu tidak teratur apalagi jika kamu masih dalam proses menyusui. Hal ini disebabkan karena produksi hormon prolaktin di dalam tubuh. Tapi kamu jangan khawatir karena hal ini akan berangsur membaik ketika kamu sudah mengalami penyesuaian hormon pasca melahirkan dalam rentang waktu sekitar 2-6 bulan. Semoga bermanfaat. Apabila ada pertanyaan yang ingin ditanyakan lagi seputar menstruasi dan kesehatan alat reproduksi lainnya, jangan sungkan untuk bertanya dr. Laurier ya. Kamu juga dapat melihat informasi seputar menstruasi dan kewanitaan lainnya di menstruasi.com. Salam, dr. Laurier

Share now :

Pertanyaan terkait lainnya

T
menstruasi

pengertian menstruasi

Menstruasi
10 September 2024
Lihat Jawaban
P
menstruasi

apa penyebab haid bisa sampai 10 hari lebih? bagaimana cara mengatasinya?

Menstruasi
10 September 2024
Lihat Jawaban
P
menstruasi

apa penyebab saat haid bisa sampai 10 hari lebih? bagaimana cara mengatasinya?

Menstruasi
09 September 2024
Lihat Jawaban
M
Menstruasi

Saya haid sudah 15 hari dan ini baru pertama kali saya mengalami siklus menstruasi yang cukup panjang. Bagaimana cara menghentikan menstruasi saya dan...

Menstruasi
04 September 2024
Lihat Jawaban