kak, cara mengetahui kita

PERTANYAAN
B
kak, cara mengetahui kita
01 November 2021

Kak, cara mengetahui kita tidak cocok dengan bahan pembalut itu gimana yaa?

Produk
Jawaban
logo image
dr. Laurier
03 November 2021

Hai, makasih ya sudah mau bertanya dengan dr.Laurier. Untuk mengetahui apakah kamu cocok dengan pembalut yang kamu pakai, bisa dikenali dengan ciri-ciri sebagai berikut : 1. Tidak menimbulkan iritasi seperti kemerahan dan rasa sakit saat memakai produk tersebut 2. Tidak mengandung zat kimia berbahaya 3. Dapat memberikan kamu sirkulasi udara yang baik sehingga mencegah lembab dan rasa gatal Nah, kamu bisa menggunakan produk rekomendasi dari Laurier, yaitu Laurier Healthy Skin. Pembalut ini memiliki inovasi 3D pori bergelombang untuk menyerap cairan seketika dan meningkatkan 80% sirkulasi udara sehingga pembalut tetap kering dan bebas lembab. Pembalut ini juga bisa mencegah iritasi di daerah kewanitaan kamu. Produk ini bisa kamu beli di marketplace kesayangan kamu atau di minimarket terdekat. Selamat mencoba. Semoga bermanfaat. Apabila ada pertanyaan yang ingin ditanyakan lagi seputar menstruasi dan kesehatan alat reproduksi lainnya, jangan sungkan untuk bertanya dr Laurier ya. Kamu juga dapat melihat informasi seputar menstruasi dan kewanitaan lainnya di menstruasi.com Salam, dr. Laurier

Share now :

Pertanyaan terkait lainnya

N
cara pakai

cara pakai celana menstruasi laurier bagaimana ya kak? langsung pakai saja atau di pasang atau bagaimana

Produk
19 October 2025
Lihat Jawaban
B
Produk yang tidak ada gelnya

Varian mana dari laurier yang memiliki panjang maksimal (35cm atau 40cm) yang tidak memakai gel di dalam pembalutnya?

Produk
14 October 2025
Lihat Jawaban
L
Laurier Flexi Protect Non Wing

apakah produk laurier flexi protect non wing discountinue?

Produk
27 September 2025
Lihat Jawaban
S
Berapa kali sehari

Berapa kali sehari minimal saya harus mengganti pembalut?

Produk
23 August 2025
Lihat Jawaban