ini pertanyaan menurut orang

PERTANYAAN
L
ini pertanyaan menurut orang
09 July 2020

Ini pertanyaan menurut orang indonesia sangat tabu, takut dan malu jika ditanyakan kepada orang tua. 1. Sebenarnya merawat bulu pada miss V itu bagaimana ? 2. Bagusnya mencukur dalam berapa hari atau berapa bulan sekali? 3. Nah bagusnya saat dicukur itu sampai habis, atau bagaimana? 4. Nah cara memotongnya menggunakan gunting kecil, atau ada alat khususnya supaya daerah kukit oada miss v tidak terluka? Terimakasih

Kesehatan Genital
Jawaban
logo image
dr. Laurier
21 July 2020

Halo, Luvena! Terima kasih atas pertanyaannya. Bulu pubis di area vagina hanya perlu dipendekan saja dengan gunting. Mencukur sampai habis boleh-boleh saja, tapi terkadang dilaporkan ada yang mengalami iritasi dan kemerahan. Beberapa juga melaporkan terasa gatal. Untuk waxing juga boleh saja dilakukan, asalkan kamu tidak alergi terhadap bahan-bahan yang digunakan dan kulitmu tidak sensitif. Mencukur daerah tersebut dengan silet atau pisau cukur tidak direkomendasikan karena daerah tersebut cukup sensitif dan mudah iritasi, jadi sebaiknya hati-hati. Semoga informasi ini bisa menjawab pertanyaanmu ya. Salam, dr. Laurier

Share now :

Pertanyaan terkait lainnya

N
Keputihan

Dok, cara mengatasi keputihan bagaimana yaa...

Kesehatan Genital
23 November 2024
Lihat Jawaban
M
Kesehatan vagina

Kenapa di daerah selangkangan sampe ke vagina sangat gatal dan tumbuh bintik bintik merah

Kesehatan Genital
09 November 2024
Lihat Jawaban
L
ovulation bleeding

haloo dok hari ini saya sedang di fase ovulasi, tp ada keluar bercak darah. apakah itu normal? sudah terjadi dua kali, 4 bulan yg lalu dan sekarang. s...

Kesehatan Genital
29 October 2024
Lihat Jawaban
M
Kista gartner dan haid tidak teratur

Hallo dr. Saya mau tanya, saya terkena kista gartner sudah 2 tahun saya sudah minum obat herbal tpi blm sembuh jga,obat apa dok. . . apa saya bisa min...

Kesehatan Genital
08 October 2024
Lihat Jawaban