adakah makanan-makanan yang lebih

PERTANYAAN
R
adakah makanan-makanan yang lebih
09 July 2020

Adakah makanan-makanan yang lebih diperbolehkan untuk lebih menjaga kesehatan vagina? Makanan seperti apa? Dan apakah ada makanan yang perlu dihindari untuk mencegah iritasi di daerah kewanitaan? Thank you!

Kesehatan Genital
Jawaban
logo image
dr. Laurier
10 August 2020

Hai, Riris! Terima kasih atas pertanyaannya. Sebenarnya makanan dan minuman yang masuk ke dalam tubuh diproses melalui sistem pencernaan, sedangkan vagina termasuk ke dalam organ/sistem reproduksi. Sehingga, sistem pencernaan dan reproduksi itu berbeda dan tidak saling memengaruhi secara langsung.Oleh karena itu, tidak masalah kamu mengonsumsi apapun selama tidak berlebihan, karena sesuatu yang berlebihan pasti akan tidak baik juga untuk tubuhmu. Semoga informasi ini membantu menjawab pertanyaanmu ya. Salam, dr. Laurier

Share now :

Pertanyaan terkait lainnya

F
keputihan

keputihan bau , menggumpal dan berwarna pink agak ke merah, kenapa ya dok? saya juga telat haid 1 minggu

Kesehatan Genital
22 March 2025
Lihat Jawaban
J
cara mengatasi keputihan berwarna kuning dan berbau

cara mengatasi keputihan berwarna kuning dan berbau. Bagaimana cara mengatasinya dan apa penyebabnya

Kesehatan Genital
14 March 2025
Lihat Jawaban
A
are kewanitaan

keputihan kadang putih dan bening dan kayak keluar cairan seperti air, miss v gatal sekalia dan ruam ruam

Kesehatan Genital
14 March 2025
Lihat Jawaban
D
kenapa setiap celana ada keputihan

saat sudah mensturuasi kok ada keputihan bau! pls dr.laurier jawab kami ya.

Kesehatan Genital
08 March 2025
Lihat Jawaban